Background

Sarjana Desain Produk

Sarjana Desain Produk

S1 - Desain Produk ISTTS adalah Program Studi yang memadukan desain dan teknologi otomasi untuk menghasilkan produk yang tidak hanya menarik secara tampilan, tetapi memiliki fungsi smart product . Hal ini membuat Desain Produk ISTTS menjadi sangat unik dan sejalan dengan pergerakan Industri 4.0. Kemampuan Desain ditambah dengan pemahaman teknologi otomasi akan memberikan nilai plus bagi mahasiswa Desain Produk ISTTS. Sehingga mahasiswa siap menjawab tantangan Industri 4.0 di Indonesia maupun mancanegara.

Masa Studi

Sarjana Desain (S.Ds.)

Gelar
SKS

Karir

IVAN ELIATA, S.T., M.T. profile image
IVAN ELIATA, S.T., M.T.
Dosen
Agatha Dinarah Sri Rumestri, S.T., M.Ds. profile image
Agatha Dinarah Sri Rumestri, S.T., M.Ds.
Dosen
Detyo Campoko, S.T., M.Sn profile image
Detyo Campoko, S.T., M.Sn
Dosen
Alan David Prayogi, S.T., M.T. profile image
Alan David Prayogi, S.T., M.T.
Dosen
Yohanes Firananta Setyo, S.T., M.M. profile image
Yohanes Firananta Setyo, S.T., M.M.
Dosen
MATINUS BRAHMA DWI LAKSANA, S.T. profile image
MATINUS BRAHMA DWI LAKSANA, S.T.
Dosen
Icon